Follow Us

Viral Tagar RIP Twitter di Media Sosial, Aplikasi Bakal Ditutup? Ini Faktanya

Dwi Purworahayu - Sabtu, 19 November 2022 | 12:30
Tagar RIP Twitter trending
Dok. Twitter

Tagar RIP Twitter trending

Email tersebut meminta staf untuk mengeklik "ya" jika mereka ingin bertahan.

Mereka yang tidak memberikan tanggapan hingga Kamis (17/11/202) pukul 17.00 waktu setempat akan dianggap telah berhenti dan diberikan paket pesangon.

Ketika tenggat waktu mendekat, karyawan berebut untuk mencari tahu apa yang harus dilakukan.

Satu tim di dalam Twitter memutuskan untuk mengambil keputusan bersama dan meninggalkan perusahaan.

Pada Kamis (17/11/2022) pukul 6 sore, lebih dari dua lusin karyawan Twitter di seluruh Amerika Serikat dan Eropa telah mengumumkan pengunduran diri mereka di unggahan Twitter.

Baca Juga: Sakit Banget! Viral Video Seleb TikTok Pergoki Pacar Selingkuh Saat Bikin Live, Ini Profil Zhico Nofriandika

(*)

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular