Follow Us

Jaga Stabilitas Ekonomi dengan Terima Bansos Covid-19 dari Pemerintah, Jokowi: Jangan Gunakan untuk Beli Rokok

None, Dwi Purwohayu - Senin, 01 Februari 2021 | 09:15
Ilustrasi bansos pemerintah di tengah pandemi
Pixabay.com/ EmAji

Ilustrasi bansos pemerintah di tengah pandemi

Hasil Global Adult Tobacco Survey (GATS) tahun 2011 menyebut 67 persen laki-laki merokok dan 87 persen orang dewasa terpapar asap rokok di rumah.

Baca Juga: Begini Cara Cek dan Mencairkan Dana Bansos Tunai Rp 300 Ribu

Kemudian, hasil Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2018 juga menunjukkan prevalensi merokok di bawah usia 10-18 tahun adalah 9,1 dan 22 dari 100 remaja usia 15-19 tahun telah merokok.

Ia mengatakan, remaja yang merokok malah dapat menjadi ancaman serius bagi masa depan bangsa.

"Rokok ini menjadi ancaman besar bagi kita. Salah satu yang harus kita cegah adalah bagaimana mengatasi masalah konsumsi rokok pada remaja," ucap dia.

(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Pesan Jokowi, Masyarakat Jangan Gunakan Dana Bansos Covid-19 untuk Beli Rokok.

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular