Follow Us

Lama Vakum, Mayangsari Gebrak Industri Musik dengan Perkenalkan Sang Putri Lewat Tembang Lawas 'Jangan Pisahkan'

Nabila N C - Minggu, 10 Januari 2021 | 18:30
Mayangsari
dok. instagram/mayangsari_official

Mayangsari

Baca Juga: Curhat pada Musisi Armand Maulana, Rizky Billar Rencanakan Bakal Nikahi Lesty Kejora di Hari Jumat, Sebut Hari Keberuntungan

Istri Bambang Trihatmodjo tersebut yakin bahwa lagu yang ia dipilih agar tidak menjadi beban bagi sang putri, Khirani.

Mayangsari ingin mengembangkan bakat yang dimiliki sang anak.

"Saya melihat talenta musiknya sudah ada, dari kecil sudah ada karena dari orangtua saya yang seniman ya darah itu ada lah di sana," ungkap Mayangsari.

Baca Juga: Kewalahan dengan Permintaan Nathalie Holscher Demi Bisa Rasakan Sambal, Sule Ngadu ke Sosok Ini : Aku Dipaksa

Terlebih, Khirani Trihatmodjo memiliki bakat yang sama untuk menjadi penyanyi.

Dirinya tak mau membebani langkah karier sang anak dan membiarkannya maju sesuai dengan kehendaknya sendiri.

"Terus saya lihat Khiran dari kecil sudah suka bermusik, dia meskipun nggak ngambil les kayak gitar dan piano, dia bisa memainkan itu. Kadang nyanyi-nyanyi sendiri juga sering," imbuh Mayangsari.

Baca Juga: Lima Keluarganya Jadi Korban dalam Peristiwa Jatuhnya Pesawat Sriwijaya Air SJ-182, Ayu Hanya Bisa Pasrah dan Ikhlas

Kendati demikian, Mayangsari ingin memperkenalkan sang anak di dunia musik secara perlahan.

"Cuma untuk sekarang ini saya mencoba untuk bawa dia nyanyi as a profesional lah pelan-pelan," terangnya.

Khirani akui dirinya senang unjuk diri di industri musik.

Source : YouTube KH Infotainment

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular