"Bukan tempat yang mewah. Tapi tempat ini bagi saya adalah tempat berkumpul dengan anak dan suami. Apapun itu bentuknya, yang jelas keharmonisan saya dengan suami dan anak saya ada di ruangan ini," ucap dia.
Baca Juga: Padahal Bukan dari Emas, Gelang Ariel NOAH Dilelang Tembus Hingga Rp10 Juta
7. Ruang Tamu
Ruang Tamu Inul
Begitu masuk ke rumah Inul akan langsung disuguhi dua foto besar di ruang tamu.
Foto pertama adalah potret mesra Inul dan sang suami.
Foto kedua adalah potret Inul bersalaman dengan Jokowi.
Selain itu, ruang tamu rumah Inul terkesan hangat elegan dengan sofa-sofa panjang dan lampu berwarna temaram. (*)
Artikel ini telah tayang di Tribunstyle.com dengan judulPOPULER Foto-foto Mewahnya Kamar ART Inul Daratista, Tak Kalah dari Kamar Majikan