Follow Us

Kumpulan Doa Harian, Bacalah Doa ini Sebagai Pemuka Rezeki dan Keberkahan Hidup di Pagi Hari

None - Minggu, 27 November 2022 | 07:30
Ilustrasi rejeki
pexels.com

Ilustrasi rejeki

GridHype.ID - Bacalah doa ini untuk membuka rejeki.

Rezeki tidak melulu menganai materi atau finansial.

Rezeki bisa diartikan lebih luas dalam agama Islam.

Rezeki dapat berarti diberikan nikmat sehat, keberkahan umur, mudah jodoh hingga terhindar dari segala marabahaya.

Bacalah sejumlah doa-doa mustajab sebagai pembuka rezeki bagi ummat muslim.

Salah satunya setelah melaksanakan salat subuh, kaum muslim diajarkan Rasulullah untuk dzikir dan membaca doa pagi hari.

Dzikir dan doa pagi hari dimaksudkan untuk memohon perlindungan dan keberkahan sepanjang hari.

Berdoa di pagi hari juga merupakan amalan agar membuat jiwa lebih terisi, memacu semangat.

Rasulullah SAW mengajarkan doa pagi hari kepada putri-nya Fatimah Az Zahra.

Doa tersebut merupakan doa di permulaan hari untuk mengharap keberkahan sepanjang hari.

Selain itu doa tersebut juga mencakup memohon doa agar dimudahkan dalam urusan, termasuk pembuka rezeki.

Baca Juga: Kumpulan Doa Harian, Bacalah Doa ini Meminta Agar Dipermudah oleh Allah SWT Mendapat Jodoh

Source : Serambinews.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular