Follow Us

Padahal Nikmatnya Jadi Dua Kali Lipat, Siapa Sangka Makan Potongan Semangka yang Disimpan di Kulkas Bisa Mengundang Petaka, Siasati dengan Cara Ini

Dwi Purworahayu - Rabu, 11 Mei 2022 | 16:15
Semangka ada salah satu buah yang cocok dimakan saat cuaca panas karena bersifat mendinginkan tubuh.
Pixabay

Semangka ada salah satu buah yang cocok dimakan saat cuaca panas karena bersifat mendinginkan tubuh.

GridHype.ID - Makan semangka saat cuaca sedang terik tentu sangat menyegarkan bukan?

Tak heran jika sejumlah orang membeli semangka untuk persediaan di rumah.

Ya, kebanyakan orang akan memotong semangka untuk disimpan di kulkas supaya lebih dingin.

Sensasi dingin dan rasa manis dari semangka tentunya terasa sangat sedar saat dimakan pada siang hari.

Sayangnya, kebiasaan menyimpan potongan semangka di kulkas bisa jadi berbahaya untuk kesehatan tubuh.

Bahkan, bisa membuat Anda mendapatkan perawatan serius di rumah sakit.

Kok bisa? Simak ulasan berikut seperti dikutip dari SajianSedap.com.

Alasan Tidak Boleh Simpan Potongan Semangka di Kulkas

Sebuah kejadian tak mengenakan sempat dialami seorang wanita asal Wuhan Tiongkok.

Baca Juga: Pengidap Hipertensi Harus Tau, Kulit Semangka Bisa Bikin Tekanan Darah Kembali Normal, Begini Cara Kerjanya

Seperti dikutip dari China Economic Net melalui Toutiao, beberapa hari lalu wanita itu menderita infeksi bakteri usus karena makan semangka yang disimpan di kulkas.

Untungnya dia berhasil diselamatkan setelah melakukan perawatan di rumah sakit.

Source : SajianSedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular