Follow Us

Kenapa Bunga Eidelweis Dilarang Dipetik? Ternyata Ini Fakta Uniknya

Dok Grid - Rabu, 22 November 2023 | 17:27
Bunga Edelweis tidak boleh dipetik
kompas.com

Bunga Edelweis tidak boleh dipetik

Bahkan bunga tersebut dijual sebagai souvenir di kawasan Kawah Sikidang.

Penjarahan tersebut dilakukan oleh masyarakat saat menanam pohon cemara di Gunung Prau pada September 2004.

Seorang Pemetik Dihukum Tak Boleh Mendaki Seumur Hidup

Dilansir dari Kompas.com, seorang pendaki asal Desa Banaran, Nganjuk, Jawa Timur dijatuhi sanksi oleh Balai Taman Nasional Bromo Tengger Semeru.

Pendaki tersebut dilarang mendaki Gunung Semeru seumur hidup karena memetik bunga edelweiss sebanyak 42 tangkai.

Baca Juga: Kisah Pilu di Balik Erupsi Semeru, Warga Berlarian di Pagi Buta Demi Selamatkan Diri dan Keluarga

(*)

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular