Follow Us

5 Weton Ini Disebut Paling Sakti Menurut Primbon Jawa, Adanya yang Dipercaya Pemegang Segel Mahkota Langit!

Ruhil Yumna - Minggu, 14 Maret 2021 | 16:15
Weton paling sakti
dalat.org

Weton paling sakti

GridHype.ID - Bagi sebagian besar orang Jawa tentu tak asing dengan Weton.

Meski zaman telah berubah, beberapa orang Jawa masih mempercayai akan ramalan Weton.

Sama halnya seperti astrologi, dalam Weton ada pembacaan yang berkaitan soal hidup seseorang.

Baca Juga: Sering Menjadi Patokan Untuk Melihat Nasib Baik Oleh Suku Jawa, 3 Weton ini Rupanya Punya Kekuaran Spiritual Paling Baik

Melansir dari Wikipedia Weton berarti hari kelahiran seseorang menurut penanggalan Jawa.

Didasarkan pada Weton inilah dapat diketahui watak atau sifat seseorang.

Terdapat lima aspek dalam kehidupan manusia, yaitu kebahagiaan, spiritualitas, kemakmuran, kesehatan, dan pertumbuhan kualitas diri.

Dikutip dari Intisari via GridHot, berikut ini lima weton paling sakral dibandingkan weton yang lain, seperti melansir dari kanal Revolusi Spritual:

1. Rabu Pahing

Weton rabu pahing merupakan pertemuan antara power chakra dan jantung.

Sehingga menjadikan Rabu Pahing sebagai waktu yang sakral untuk memiliki potensi yang kuat dari turunnya wahyu kebahagiaan.

Source : intisari, GridHot.ID, Tribun Batam

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular