Follow Us

Positif Covid-19, Dewi Perssik Alami Gejala Ruam Kulit Merah di Wajah Hingga Tubuh, Kenali Ciri-Ciri Ruam Kulit yang Jadi Gejala Covid-19

None - Sabtu, 26 Desember 2020 | 12:15
Dewi Perssik alami ruam kulit saat terinfeksi Covid-19
instagram

Dewi Perssik alami ruam kulit saat terinfeksi Covid-19

Gridhype.id- Baru-baru ini Dewi Perssik membagikan sebuah unggahan video yang menyatakan jika dirinya sempat terpapar virus Covid-19.

Dalam video tersebut, pedangdut berusia 35 tahun ini juga menceritakan jika dirinya mengalami gejala ruam kulit kemerahan yang terdapat di bagian wajah hingga tubuhnya.

Lewat akun Instagram-nya, Dewi mengunggah foto dirinya di mana sebagian kulitnya terdapat warna kemerahan dari bagian wajah hingga tubuhnya.

Baca Juga: Terpapar Covid-19 Bersama 8 Anggota Keluarganya, Dewi Perssik Sampai Alami Ruam Kulit Merah di Sekujur Tubuhnya

Dalam keterangan tertulis unggahannya itu, Dewi Perssik menyebut timbul kemerahan pada kulitnya ini merupakan gejala ringan.

"Jadi timbul kemerahan, ini adalah salah satu yang timbul dari mereka yang terkena Covid-19 sekitar 20 persen," ungkap Dewi Perssik dalam keterangan tertulis unggahan-nya, dikutip Sabtu (26/12/2020).

Kendati demikian, pemilik nama lengkap Dewi Murya Agung itu kini sudah mulai membaik, seperti yang terlihat dari foto ketiga yang diunggahnya.

Baca Juga: Sempat Tuai Pro dan Kontra Usai Umumkan Lesti Kejora Jadi Wanita Tercantik Ke-5 di Dunia, Akun Medsos TB World Mendadak Hilang

Ruam Kulit Gejala Covid-19

Ruam di kulit adalah salah satu gejala Covid-19 yang dialami sejumlah penderita infeksi virus corona SARS-CoV-2.

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular