Follow Us

Hari Ini Gunung Merapi Alami Erupsi Dua Kali, Beberapa Daerah Ini Diselimuti Hujan Abu dari Minggu Pagi

None - Minggu, 21 Juni 2020 | 13:45
Gunung Merapi Erupsi, Minggu (21/06/2020)
Twitter merapi_news dan bpptkg

Gunung Merapi Erupsi, Minggu (21/06/2020)

GridHype.ID - Minggu (21/06/2020) Gunung Merapi mengalami erupsi.

Erupsi sendiri terjadis ebanyak dua kali.

Erupsi pertama terjadi pada pukul 09.13 WIB, dan erupsi terjadi dengan durasi 328 detik.

Kemudian erupsi kedua terjadi pada pukul 09.27 WIB dengan durasi 100 detik.

Baca Juga: Tiongkok Respon Surat Diplomatik Atas Sengketa Wilayah di Laut China Selatan, Menlu : Posisi Indonesia Sudah Sangat Jelas dan Konsisten

Kolom abu terlihat membumbung setinggi 6 km dari puncak gunung.

Arah angin saat erupsi ini terjadi menuju ke arah barat.

Kabar ini diungkapkan langsung BPPTKG Yogyakarta, dan status Gunung Merapi hingga saat ini masih berada di level II atau Waspada.

Terjadi erupsi di Gunung #Merapi tanggal 21 Juni 2020 pukul 09.13 WIB.

Gunung Merapi mengalami erupsi
twitter @BPPTKG

Gunung Merapi mengalami erupsi

Erupsi tercatat di seismogram dgn amplitudo 75 mm dan durasi 328 detik.

Teramati tinggi kolom erupsi ± 6.000 meter dari puncak.

Source : GridStar.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular